Selasa, 15 November 2011

lipatan dan hiasan

Melipat sebagian daerah dengan metode berbeda untuk mengubah sebuah kertas menjadi sebuah bentuk yang lebih berbentuk dari bentuk sebelumnya.

Macam-macam teknik melipat.
Sebagian besar dari teknik melipat menggunakan teknik dasar lipatan lembah dan gunung untuk membuat model seperti palung dan puncak.


Melipat berbentuk lembah
pegang secara horizontal, lipatan lembah memiliki garis tengah di bagian bawah dengan menyatukan kedua sisi yang dibedakan dengan garis tengah tersebut untuk menjadi sebuah bagian kertas.




Melipat berbentuk gunung
Pegang secara horizontal, lipatan gunung memiliki garis tengah di atas kertas dengan kedua sisi yang dilipat kebawah.

Hotel George dan Brosur Brasseric
Kiriman ini diproduksi oleh Gavin Ambrose untuk hotel George dan Brasseric, model dari cover merupakan sedikit lebih besar dari bentuknya dan lipatan pertama juga memiliki tepi sedikit lebih besar, jadi ada ketidakmungkinan panel kedua ditampilkan.

Tanda meja berwarna orange
Kartu ini dibuat oleh Thirteen for Orange, lipatan model parallel menggunakan perekat untuk membuat lipatan prisma. Kartu dicetak menjadi dua bagian, dapat melayani dan diindikasikan untuk anggota staff dibagian “in” atau “out”.

Lipatan berbentuk accordion depan/belakang dengan 2 lipatan menyambung, kedua panel terluar dibentuk menyerupai lipatan sayap ke dalam dan keluar dari tengah. Dua panel ditengah digunakan sebagai cover.

Harmonica – bagian cover, mirip dengan lipatan akordion dimana pertama kertas dari panel kedua dilipat untuk menjadi cover dengan panel lain didalamnya. Panel pertama dan kedua membutuhkan lebih besar dibandingkan dengan yang lain untuk membentuk suatu liapatan.

Lipatan seperti buku sering kali menyerupai lipatan akordion dimana dua panel cover dan lipatan lainnya membentuk sebuah buku.

Dua lipatan gerbang . lipatan gerbang memiliki tiga panel dengan lipatan atas ditengah publikasi.

Gerbang lipatan depan/belakang. Ekstra dua panel yang dilipat kedalam didepan atau dibelakang panel.

Hiasan dan pemenggalan
Sejak sebuah pekerjaan telah sampai pada tahap mencetak, maka itu merupakan sebuah proses penyelesaian untuk menjalani proses menjadi sebuah hiasan. Dimana kelebihannya adalah dapat memotong sebuah desain untuk diproduksi lebih lanjut. Selama proses hiasan dijalankan diluar laporan desainner, berdiskusi tentang syarat sebuah hiasan dengan pencetakan atau proses penyelesaian dapat meningkatkan kegunaan informasu yang dapat menyelesaikan sebuah permasalahan dalam proses penyelesaian sebuah hiasan.

Pemotong gambar
Mesin penghias memiliki sebuah pemotong yang mana dapat meberi tanda kepada desainer untuk menandakan bagian mana yang harus dicetak. Halaman yang akan dicetak memiliki keamanan dan prosedur untuk memotong sesuatu menjadi yang lain.
Selain yang telah disebutkan, terdapat satu point penting dalam proses pemotongan yaitu, pemotong harus bisa memotong suatu bagian menjadi bagian lain.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar